PEMBELAJARAN PENGENALAN MAKANAN BERGIZI PADA ANAK KELOMPOK A DI TK LKIA 2 PONTIANAK SELATAN

Pristika Loria Rina, Syukri ., Halida .

Abstract


Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pembelajaran pengenalan makanan bergizi pada anak kelompok A di TK LKIA 2 Pontianak Selatan. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dan menggunakan pendekatan kualitatif. Subjek dalam penelitian ini adalah guru kelas dan anak kelompok A. Dari hasil penelitian ini di peroleh bahwa, (1). Rencana kegiatan harian yang dibuat oleh guru, guru belum mencantumkan tujuan pembelajaran, pemilihan metode yang akan digunakan pada proses belajar mengajar, (2) Guru melaksanakan pembelajaran dimulai dengan langkah-langkah membuka kegiatan belajar, menjelaskan tema pembelajaran tentang makanan bergizi serta pemberian tugas untuk anak, (3) Evaluasi dilakukan guru mengamati peserta didiknya dalam belajar dan mereview kembali pembelajaran yang sudah dilakukan di akhir kegiatan, namun guru belum menyiapkan lembar penilaian untuk anak sesuai aspek-aspek perkembangannya.

 

Kata Kunci: Pembelajaran, Pengenalan Makanan Bergizi, Anak Usia Dini

 

Abstract: This research study aims to describe the introduction of nutritious food on a group of children in TK LKIA 2 Pontianak South. This research uses descriptive and qualitative approach. The subjects in this study was a classroom teacher and a group of children who were 8 people. Of the results of this study were obtained, (1). Plan daily activities created by teachers have not included the learning objectives, selecting methods to be used in teaching and learning, (2). Teachers implementing  the learning begins with the steps open learning activities, explaining the theme of leaning about nutritious food as well as giving the task to the child, (3). Evaluation of teachers observe their students in learning and reviewing the learning that has been done at the end of the activities, but teachers do not prepare assessment sheets for children in accordance with aspects of development.

 

Keywords: Learning, The introduction of nutritious food, early childhood


Full Text:

Untitled


DOI: http://dx.doi.org/10.26418/jppk.v5i7.16037

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa (JPPK)  published by

Faculty of Teacher Training and Education, Universitas Tanjungpura

CP: (62)83125507573

ISSN: 2715-2723 (online)



This is a website that publishes open access articles distributed under the Creative Commons License. Licensed under the terms  of the Creative Commons Attribution 4.0 International License .Lisensi Creative Commons 

View JPPK Stats