IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN ABAD 21 MELALUI KERANGKA COMMUNITY OF INQUIRY DENGAN MODEL THINK PAIR SHARE

Nila Arianti, Dias Aziz Pramudita

Abstract


21st century education is expected to produce human resources who have critical, creative, communicative, and collaborative thinking skills. The education system in Indonesia must be able to adapt to equip students with the required competencies. One of the right steps to support the mastery of 21st century skills is to apply the Community of Inquiry learning framework with the Think Pair Share model. The purpose of the research in this article is two. 1) Review the concept of the Community of Inquiry framework and the Think Pair Share learning model. 2) Describe the application of 21st century learning through the Community of Inquiry framework with the Think Pair Share model. The research method used is the qualitative method. Data collection techniques use observation, documentation, and interviews. The results of the research in this article are two, namely 1) Knowing the concept of the Community of Inquiry framework and the Think Pair Share learning model. 2) Application of 21st century learning through the Community of Inquiry framework with the Think Pair Share model.

Abstrak

Pendidikan abad 21 diharapkan dapat menghasilkan sumber daya manusia yang memiliki keterampilan berpikir kritis, kreatif, komunikatif, dan kolaboratif. Sistem pendidikan di Indonesia harus mampu beradaptasi untuk membekali siswa dengan kompetensi yang dibutuhkan. Salah satu langkah yang tepat dilakukan untuk menunjang penguasaan keterampilan abad 21 yaitu dengan menerapkan kerangka pembelajaran Community of Inquiry dengan model Think Pair Share. Tujuan penelitian pada artikel ini ada dua. 1) Mengkaji konsep kerangka Community of Inquiry dan model pembelajaran Think Pair Share. 2) Mendeskripsikan penerapan pembelajaran abad 21 melalui kerangka Community of Inquiry dengan model Think Pair Share. Metode penelitian yang digunakan ialah metode kualitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, dokumentasi, dan wawancara. Hasil penelitian pada artikel ini ada dua yaitu 1) Mengetahui konsep kerangka Community of Inquiry dan model pembelajaran Think Pair Share. 2) Penerapan pembelajaran abad 21 melalui kerangka Community of Inquiry dengan model Think Pair Share.




Keywords


Community of Inquiry, Implementation, 21st Century Learning, Think Pair Share

Full Text:

PDF

References


Asalla, L. K., Maria, N., & Hannesto, R. (n.d.). Pengaruh Penerapan COI Framework pada Pembelajaran Online terhadap Peningkatan Pemahaman (Subkategori Cognitive Presence) Mahasiswa. 213–223.

Fitria Damayanti, Y. (2021). Penerapan Model Pembelajaran Think Pair Share Terhadap Siswa Smk. E-Journal, 10(2), 75–83. https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/jurnal-tata-busana/article/view/40420

Garrison, D. R., & Vaughan, N. D. (2008). Blended Learning in Higher Education: Framework, Principles, and Guidelines. Willey.

Isjoni. (2010). Cooperatif Learning. Alfabeta.

Kosasih, L., & Iqbal, M. (2013). E-Learning dengan Menggunakan COI Framework. ComTech: Computer, Mathematics and Engineering Applications, 4(2), 856. https://doi.org/10.21512/comtech.v4i2.2523

Liberna, H. (2018). Hubungan Gaya Belajar Visual Dan Kecemasan Diri Terhadap Pemahaman Konsep Matematika Siswa Kelas X SMK Negeri 41 Jakarta. Jurnal Nasional Pendidikan Matematika, 2(1), 98–108.

Moleong, L. J. (2007). Metode Penelitian Kualitatif. Remaja Rosdakarya.

Ni’mah, A., & Dwijananti, P. (2014). Penerapan Model Pembelajaran Think Pair Share (TPS) Dengan Metode Eksperimen Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Dan Aktivitas Belajar Siswa Kelas Viii MTs. Nahdlatul Muslimin Kudus. Unnes Physics Education Journal, 3(2), 18–25. https://doi.org/10.15294/upej.v3i2.3593

Nursamsu, N., & Baihaqi, B. (2016). Implementasi Kurikulum 2013 Bagi Guru SMA Negeri Aceh Tamiang. Jurnal Pendidikan Biologi, 5(3), 193–199. https://doi.org/10.24114/jpb.v5i3.4320

Nuzalifa, Y. U. (2021). Penerapan Model Pembelajaran Think Pair Share (Tps) Berbasis Lesson Study Sebagai Upaya Untuk Meningkatkan Keterampilan Kolaborasi Mahasiswa. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Sains Indonesia (JPPSI), 4(1), 50.

Parlina, R. (2010). Penerapan Pembelajaran Kooperatif Model Think-Pairs-Share (Tps) Untuk Meningkatkan Aktivitas Dan Penguasaan Materi Akuntansi Siswa Kelas X Jurusan Akuntansi Smk Muhammadiyah Cawas Kabupaten Klaten.

Pratiwi, E. R., Wonorahardjo, S., & Arief, M. (2016). Tersedia Secara Online Eissn: 2502-471x Partisipasi Online Dalam Pembelajaran Community Of Inquiry (Coi) Pada Materi Distilasi. 1(7), 1410–1416.

Sulardi. (2020). Penerapan Model Pembelajaran Think Pair Share Untuk Meningkatkan Keteramplan Kerjasama Dan Hasil Belajar Siswa. Journal of Elemantary School (JOES), 3(2). https://doi.org/https://doi.org/10.31539/joes.v3i2.1867

Susanti, E., & Arista, A. (2019). Analisa Tingkat Pengetahuan Guru terhadap Kompetensi 4C. Prosiding Seminar Nasional Ilmu Sosial Dan Teknologi (SNISTEK), September, 73–78. http://ejournal.upbatam.ac.id/index.php/prosiding/article/view/1509

Syarifuddin, Setyosari, P., Sulton, Kuswandi, D., & Sartika, D. (2020).

The effect of the community of inquiry (COI) learning model and learning style towards social skills. European Journal of Educational Research, 9(2), 569–578. https://doi.org/10.12973/eu-jer.9.2.569

Widodo, S., & Wardani, R. K. (2020). Mengajarkan Keterampilan Abad 21 4C (Communication, Collaboration, Critical Thinking And Problem Solving, Creativity And Innovation) Di Sekolah Dasar. MODELING: Jurnal Program Studi PGMI, 7(2), 185–197. https://www.researchgate.net/publication/348742516




DOI: http://dx.doi.org/10.26418/jvip.v14i1.50290

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Jurnal Visi Ilmu Pendidikan

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Published by Universitas Tanjungpura
Jl. Prof. Dr. Hadari Nawawi, Pontianak 78124
Telp: (0561) 740144 Kotak Post 1049

website: http://jurnal.untan.ac.id/index.php/jvip

email: jurnalvisi@untan.ac.id

Creative Commons License
Jurnal Visi Ilmu Pendidikan is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

View My Stats