Sistem Deteksi Masker dengan Metode Haar Cascade pada Era New Normal COVID-19
Abstract
Pandemi COVID-19 telah menyebabkan ribuan manusia terinfeksi virus COVID-19 dan meninggal dunia. Pada saat ini telah di berlakukan peraturan di mana setiap orang wajib menggunakan masker dan melakukan physical distancing pada saat keluar rumah. Penggunaan masker dan physical distancing telah beroperasi pada lingkungan perusahaan yang mewajibkan karyawannya menggunakan masker sebelum masuk ke kantor. Agar kebiasaan disiplin menggunakan masker di kantor dapat berjalan dengan baik, maka dibuatlah sistem deteksi masker dengan metode haar cascade pada era new normal COVID-19. Sistem deteksi masker ini menggunakan tools pycharm community edition 2020 dan python 3.8 module docs. Metode haar cascade digunakan untuk mendeteksi objek bermasker dan tidak bermasker. Hasil dari penelitian ini adalah sistem dapat mendeteksi orang yang menggunakan masker dan alarm akan berbunyi jika ada salah satu karyawan yang tidak menggunakan masker pada saat di dalam kantor.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
A. Gorbalenya et al., “Severe acute respiratory syndrome-related coronavirus : The species and its viruses – a statement of the Coronavirus Study Group,” Nat. Microbiol., pp. 1–15, Feb. 2020.
WHO, “WHO Coronavirus Disease (COVID-19) Dashboard | WHO Coronavirus Disease (COVID-19) Dashboard,” Who, 2020. [Online]. Available: https://covid19.who.int/?gclid=Cj0KCQjwoPL2BRDxARIsAEMm9y_SgyYl34pvGeOELLPw4QQZM9nnugUYKmGOCQgVCA1tmYAEzcpp3IaAnKREALw_wcB. [Accessed: 25-Jun-2020].
R. K. Sinuraya, D. P. Destiani, I. M. Puspitasari, and A. Diantini, “Pengukuran Tingkat Kepatuhan Pengobatan Pasien Hipertensi di Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama di Kota Bandung,” Indones. J. Clin. Pharm., vol. 7, no. 2, pp. 124–133, 2018.
A. S. Prihantana and S. S. Wahyuningsih, “Hubungan pengetahuan dengan tingkat kepatuhan pengobatan pada pasien tuberkulosis di RSUD Dr. Soehadi Prijonegoro Sragen,” J. Farm. Sains dan Prakt., vol. 2, no. 1, pp. 46–52, 2016.
D. H. Wulandari, “Analisis Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Kepatuhan Pasien Tuberkulosis Paru Tahap Lanjutan Untuk Minum Obat di RS Rumah Sehat Terpadu Tahun 2015,” J. Adm. Rumah Sakit Indones., vol. 2, no. 1, pp. 17–28, 2018.
L. Wisesa, “OpenCV Face Recognition Berbasis Algoritma Haar Cascade,” Purwadhika Connect, 2019. [Online]. Available: https://medium.com/purwadhikaconnect/opencv-face-recognition-berbasis-algoritma-haar-cascade-1a5e23d9e8cb. [Accessed: 26-Jun-2020].
V. K. Gudipati, O. R. Barman, M. Gaffoor, and A. Abuzneid, “Efficient facial expression recognition using adaboost and haar cascade classifiers,” in 2016 Annual Connecticut Conference on Industrial Electronics, Technology & Automation (CT-IETA), 2016, pp. 1–4.
M. Kim, D. Lee, and K.-Y. Kim, “System architecture for real-time face detection on analog video camera,” Int. J. Distrib. Sens. Networks, vol. 11, no. 5, p. 251386, 2015.
PyCharm, “PyCharm: the Python IDE for Professional Developers by JetBrains,” Jetbrains.Com, 2020. [Online]. Available: https://www.jetbrains.com/pycharm/. [Accessed: 25-Jun-2020].
J. W. Shipman, “Tkinter 8.5 reference: a GUI for Python,” in Computer, 2013, pp. 1–118.
DOI: https://doi.org/10.26418/justin.v9i2.44309
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2021 JUSTIN (Jurnal Sistem dan Teknologi Informasi)
View My Stats

All article in Justin is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License