Rancang Bangun E-Commerce Tenun Songket Sambas Sahidah
Abstract
Abstrak—Tenun Songket Sambas Sahidah merupakan perusahaan dagang yang menyediakan barang berupa kain dan selendang songket, kain sabuk, kopiah benang emas, tas, dasi dan dompet. Tenun Songket Sambas Sahidah yang telah memiliki banyak pelanggan baik di dalam kota Sambas maupun luar Sambas masih menggunakan prosedur belanja manual atau pelanggan harus datang langsung ke toko tersebut. Serta sistem manual seperti pencatatan data-data dan transaksi penjualannya. Untuk meningkatkan penjualan dan menjangkau pangsa pasar yang lebih luas Tenun Songket Sambas Sahidah ingin menggunakan tekhnologi dalam strategi pemasaran dan penjualan dengan mengimplementasikan e-commerce. Jenis e-commerce yang digunakan adalah Business to Consumer (B2C). Aplikasi e-commerce ini dapat membantu pelanggan untuk mendapatkan informasi tentang produk yang ditawarkan oleh Tenun Songket Sambas Sahidah, mempermudah pelanggan dalam proses pemesanan suatu produk, dan dapat membantu meningkatkan pemasaran dan penjualan bagi Tenun Songket Sambas Sahidah.
Kata Kunci— E-Commerce, Business to Consumer (B2C), pemasaran, penjualan.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Laudon, Kenneth C and Jane P. Laudon. (1998). Computer and Information System, Edisi Ke-5. United Stataes Of America : Times Mirror Higher Education Group
Perawira Budi, Triton. (2006). Mengenal E-commerce dan Bisnis di Dunia Cyber. Yogyakarta
Turban, E, dan King, D. (2002). Electronic Commerce 2002: A Managerial Perspective (2nd Edition). London:Prentice Hall
Id, Ibnu Daqiqil. (2011). Framework Codeigniter Sebuah Panduan dan
Best Pratice. Pekan Baru
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c)
View My Stats

All article in Justin is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License