Sifat Fisis dan Mekanis Papan Komposit Berbasis Sabut Kelapa dan Ampas Tebu dengan Variasi Urea Formaldehid
Abstract
Penelitian papan komposit berbasis sabut kelapa dan ampas tebu telah berhasil dilakukan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh komposisi urea formaldehid (UF) terhadap sifat fisis dan mekanis pada papan komposit. Komposisi papan komposit terdiri dari sabut kelapa sebagai core dan ampas tebu sebagai face dan back, dengan UF sebagai perekat. Papan komposit dibuat dengan struktur 3 lapis dengan perbandingan sabut kelapa dan ampas tebu 50:50. Perekat yang digunakan 3 variasi UF, yaitu 6%, 8%, dan 10% dari berat kering partikel masing-masing bahan. Hasil dan metode pengujian papan komposit mengacu pada standarisasi JIS A 5908-2003. Berdasarkan analisis yang telah dilakukan, nilai tertinggi diperoleh pada variasi UF 10% dengan nilai kerapatan sebesar 0,75 g/cm3, kuat pegang sekrup sebesar 59 kg, keteguhan rekat internal sebesar 1,3 kg/cm2, keteguhan lentur sebesar 1.711,26 kg/cm2, keteguhan patah sebesar 26,740 kg/cm2, kadar air sebesar 10,86%. Serta nilai pengembangan tebal sebesar 45,03%. Semakin tinggi kadar perekat maka semakin tinggi nilai kerapatan, keteguhan lentur, keteguhan patah, keteguhan rekat internal, kuat pegang sekrup dan menurunkan nilai kadar air serta pengembangan tebal. Nilai kadar air, kerapatan, dan kuat pegang sekrup memenuhi standar JIS A 5908-2003.
Full Text:
PDFReferences
Statistik, B. P., Produksi Perkebunan Rakyat Menurut Jenis Tanaman di Indonesia. Indonesia: Badan Pusat Statistik, 2016.
Subroto.,Karakteristik Pembakaran Biobriker Campuran Batu Bara, Ampas Tebu dan Jerami. Jurnal Media Mesin, 7 (2), 47-54, 2006.
Supriadi, M. I. Iskandar. &. A., Pengaruh Kadar Perekat Terhadap Sifat papan komposit Ampas Tebu. Jurnal Penelitian Hasil Hutan, Vol. 31 (No.1), pp. 19-26, 2013.
Andhitiya, M. R., Pengaruh Variasi Jumlah Sel pada Konfigurasi Penampang terhadap Gaya Remuk Rata-Rata (MFC) pada Material Struktur Panel Sandwich. Medan: Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara, 2019.
Erwin & Anjiu, L. D., Upaya Peningkatan Kualitas Sifat Mekanik Komposit Polyester Dengan Serat Bundung (Scirpus Grossus). POSITRON, Vol.VI, (No.2), pp. 77-81, 2016.
Maryanti, B., Pengaruh Alkalisasi Komposit Serat Kelap-Poliester Terhadap Kekuatan Tarik. Jurnal Rekayasa Mesin, 2(2), pp. 123-129, 2011.
Erwan, Faryuni, I. D. & Wahyuni, D., Sintesis Analisis Sifat Fisik dan Mekanik Papan Komposit Dari Limbah Pelepah Sawit dan Sabut Kelapa. PRISMA FISIKA, Vol. III (No.3), pp. 93-100, 2015.
Suherti., Sifat Fisik dan Mekanik Papan komposit dari Kulit Durian dengan Konsentrasi Urea Formalldehide yang Bebeda. Pontianak: Fakultas Kehutanan Universitas Tanjungpura, 2014.
Ariyani, M. S., Kualitas Papan Komposit dari Sabut Kelapa (Cocos nucifera, L.). Bogor: Institut Pertanian, 2009.
Maloney, T. M., Modern Particle Board and Dry Process Fibre Board Manufacturing. Miller Freeman, Inc. Fransisco, 1993.
Haygreen, J. G. dan Bowyer, J. L., Hasil Hutan dan Ilmu Kayu, Edisi ketiga, Sujipto, A.H, penerjemah; Yogyakarta: Gadjah Mada University Press. Terjemahan dari: Forest Product and Wood Science, 1996.
Wastu, R. E. K. J., Kualitas Papan Komposit dari Log Diameter Kecil. Bogor: Fakultas Kehutanan Institut Pertanian, 2011.
Astika, I. M. & Gusti Komang, I. D., Pengaruh perlakuan Serat Tapis Kelapa terhadap Kekuatan Lentur Skin Komposit Sandwich. Jurnal Energi dan Manufaktur, Vol 10 (No.1), pp. 23-28, 2017.
Riki, Dirmansyah, M. Dan Setyawati, D., Sifat Fisik-Mekanik Papan Partikel dari Limbah Finir Berdasarkan Jumlah Lapisan dan Kerapatan. Jurnal Hutan Lestari, 6(4): 720-732, 2018.
Dani, A. L., Pengaruh Perbedaan Konsentrasi Perekat Gambir (Uncaria gambir, Roxb) Terhadap Sifat Fisis dan Mekanis Papan Partikel Dari Sabut Buah Pinang. Padang: Fakultas Teknologi Pertanian Universitas Andalas, 2016.
Prasetyani SR, Ruhendri S., Keteguhan Rekat Internal papan komposit Ampas Tebu Dengan Swa Adhesi Dan Perekat Urea Formaldehida. Bogor: Institut Pertanian, 2009.
Yanto, F., Pengaruh Variasi Prosentasi Berat Urea Formaldehida Terhadap Sifat Mekanik Papan Komposit Dari Tongkol Jagung Dan Serat Kelapa. Pontianak: Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah, 2016.
Munawarah, J., Ekstraksi Tanin dari Limbah Serbuk Gergajian kayu Bengkirai (Shorea Leavis Ridl) sebagai Perekat Papan Komposit Kayu Bengkirai (Shoea Leavis Ridl). Pontianak: Fakultas Kehutanan Universitas Tanjungpura, 2005.
Iswanto., Pengaruh Perendaman Sifat Fisis dan Mekanis papan komposit dari Ampas Tebu (Saccarum officinarum). Jurnal Perennial, Vol. 4 (1), pp. 6-9, 2007.
Suroto., Pengaruh Ukuran dan Konsentrasi Perekat terhadap Sifat Fisik dan Mekanik Papan Partikel Limbah Rotan. Jurnal Riset Industri Hutan. Vol 2. (No.2), pp. 18-30, 2010.
Anggrainie, O., Setyawati, D. & N., Kualitas Papan Komposit dari Sabut Kelapa dan Limbah Plastik Berlapis Bambu dengan Variasi kerapatan dan Lama Perendaman NaOH. Jurnal Hutan Lestari, Vol 1. (No 3), pp. 408-416, 2013.
DOI: https://doi.org/10.26418/pf.v7i3.36693
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Diterbitkan oleh: Berkerjsama dengan:
Jurusan Fisika FMIPA UNTAN Perkumpulan Akademisi dan Saintis Indonesia, Kalimantan Barat
Alamat Redaksi:
Jalan Prof. Dr. H. Hadari Nawawi
Komp. FMIPA UNTAN Pontianak, Kalbar, 78124
Email: prismafisika@physics.untan.ac.id