Karakteristik dan Hubungan Aktivitas Petir Cloud To Ground dengan Curah Hujan (Studi Kasus Kota Pontianak dan Sekitarnya)

Fitri Dayanti Hidayat, Muliadi Muliadi, Riza Adriat

Abstract


Telah dilakukan penelitian tentang aktivitas petir dengan curah hujan untuk mengetahui hubungan diantara keduanya. Petir merupakan proses pelepasan muatan listrik yang sangat cepat dan tidak dapat dicegah. Jenis petir Cloud to Ground (CG) merupakan petir yang berdampak langsung terhadap aktivitas manusia. Data petir yang digunakan merupakan data lightning detector dan curah hujan yang berasal dari Stasiun BMKG Supadio dan Stasiun Klimatologi Mempawah. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode korelasi Spearman untuk mengetahui hubungan antara kedua variabel. Hasil penelitiannya menunjukkan nilai korelasi tertinggi yaitu pada daerah Stasiun Maritim Pontianak dengan nilai r= 0,417 dan nilai korelasi terendah terjadi pada daerah Segedong dengan nilai r=0.159, nilai korelasi yang rendah menunjukkan bahwa kejadian petir dan curah hujan yang terjadi tidak cenderung lama dan awan-awan konvektif yang tidak menghasilkan hujan lebat dan petir.

Full Text:

PDF

References


[Asyrofi, 2016. Studi Kejadian Thunder Strom Pada Saat Hujan Lebat (Studi Kasus Kota Pontianak dan Sekitarnya). Positron, Vol. VI No. 02 (2016), Hal 72-76.

Endriyanto, Ihsan F. 2011. Teknik Pengamatan Curah Hujan di Stasiun Klimatologi Kebun Percobaan Cukur gondang Pasuruan. Buletin teknik Pertanian 16(2): 61-63.

Pabla, A.S., 1981. Sistem Distribusi Daya Listrik,Penerbit Erlangga, Jakarta.

Price, C., 2008. Lightning Sensors For Observing, Tracking and Nowcasting Severe Weather, Sensor 2008, 8:157-170.

Septiadi, D., Hadi, S, dan Tjasyono, B. (2011). Karakteristik Petir Dari Awan Ke Bumi Dan Hubungannya Dengan Curah Hujan. Bandung: Jurnal Sains Dirgantara. Vol. 8 No. 2, Juni 2011, Hal. 129 – 138.

Septiadi, D. dan Hadi, S., 2011. Karakteristik Petir Terkait Curah Hujan Lebat di Wilayah Bandung, Jawa Barat. Jurnal Meteorologi dan Geofisika, (online), vol. 12 No. 2 - september 2011: 163 – 170 (puslitbang.bmkg.go.id) diakses 10 November 2017.

Wahid, R.M. 2009. Studi Tingkat Potensi Petir di Sulut. Skripsi Sarjana FMIPA Unsrat.

Zajac, B., J, F. Weaver., D. Bikos., & D, T. Lindsey. (2002). Lighning Meteorology II: An Advanced Course on Forecasting with Lightning Data. Preprint, 21st Conf. on Severe Local Storms, Amer.Meteor. Soc., San Antonio, TX , 438-441.

Zajac, B.A dan Weaver, J.F., 2002. Lightning Meteorology I: An Indroductory Course ob Forecasting with Lightning Data, Cooperative Institute for Research in the Atmosphere.




DOI: https://doi.org/10.26418/pf.v6i3.28906

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Diterbitkan oleh:                                                                    Berkerjsama dengan:                                    

                                                                    

Jurusan Fisika FMIPA UNTAN                   Perkumpulan Akademisi dan Saintis Indonesia, Kalimantan Barat

Alamat Redaksi:
Jalan Prof. Dr. H. Hadari Nawawi
Komp. FMIPA UNTAN Pontianak, Kalbar, 78124
Email: prismafisika@physics.untan.ac.id

 

  Flag Counter