PENGARUH PENGGUNAAN INTERNET SEBAGAI SUMBER BELAJAR TERHADAP MOTIVASI BELAJAR MATA PELAJARAN EKONOMI DI SMA

Jamil F01110024, Bambang Genjik, Basri .

Abstract


Abstrack : This study aims to determine whether there is a significant effect of the use of the Internet as a source of learning on learning motivation of economic subjects in class X SMA 7 Pontianak. The method used is descriptive quantitative method to research the form of association studies (interrelationship studies). The population numbered 103 students and the sample amounted to 50 students. Samples were taken in proportion or balance techniques and random manner. Data taken with indirect communication techniques (questionnaires / questionnaire) and engineering documentation. Regression analysis showed the use of the Internet as a source of learning on learning motivation can influence signifikat indicated by Y = 57 680 + 0,306X formulation.

Keywords: The use of the Internet, the Internet as a Source of Learning, Learning Motivation.

Abstrak : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh signifikan penggunaan internet sebagai sumber belajar terhadap motivasi belajar mata pelajaran ekonomi siswa kelas X di SMA Negeri 7 Pontianak. Metode yang digunakan adalah metode deskriptif kuantitatif dengan bentuk penelitian studi hubungan (interrelationship studies). Populasinya berjumlah 103 siswa dan sampelnya berjumlah 50 siswa. Sampel diambil secara proporsi atau teknik imbangan dan dengan cara random. Data diambil dengan teknik komunikasi tidak langsung (kuisioner/angket) dan teknik studi dokumentasi. Hasil analisis regresi menunjukkan penggunaan internet sebagai sumber belajar terhadap motivasi belajar berpengaruh signifikat dapat ditunjukkan dengan formulasi Y=57.680+0,306X.

 

Kata Kunci: Penggunaan Internet, Internet Sebagai Sumber Belajar, Motivasi Belajar.

Full Text:

PDF PDF ()


DOI: https://doi.org/10.26418/jppk.v3i8.6673

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa (JPPK)  published by

Faculty of Teacher Training and Education, Universitas Tanjungpura

CP: (62)83125507573

ISSN: 2715-2723 (online)



This is a website that publishes open access articles distributed under the Creative Commons License. Licensed under the terms  of the Creative Commons Attribution 4.0 International License .Lisensi Creative Commons 

View JPPK Stats