HASIL BELAJAR CHEST PASS BOLA BASKET MINI MELALUI MEDIA BOLA KARET DI SDN 01 RAWAK HULU

. Ramli, Victor Simanjuntak, Mimi Haetami

Abstract


Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat hasil belajar chest pass bola basket mini melalui media bola karet di kelas VI SDN 01 Rawak Hulu Kabupaten Sekadau. Bentuk penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas.  Subyek dalam penelitian ini adalah guru berkolaborasi dengan siswa kelas VI SDN 01 Rawak Hulu Kabupaten Sekadau sebanyak 22 siswa, terdiri dari 12 putra dan 10 putri. Berdasarkan hasil penelitian pada siklus I terdapat hasil ketuntasan dengan jumlah 11 siswa atau sebesar 50% dan siswa yang belum tuntas berjumlah 11 siswa atau sebesar 50%. Sedangkan siklus II terdapat hasil siswa dengan kategori tuntas semua dengan siswa lulus berjumlah 22 siswa atau sebesar 100% dan belum tuntas berjumlah 0 atau tidak ada.

 

 

Kata Kunci: Chest Pass, Media Bola Karet, Hasil Belajar

Abstract: This researchs aims to determine the level of learning outcomes mini basketball chest pass through a medium rubber ball in the sixth grade SDN 01 random Hulu Sekadau . Forms of research is classroom action research . The subjects in this study were teachers collaborate with sixth grade students of SDN 01 random Hulu Sekadau as many as 22 students , consisting of 12 sons and 10 daughters . Based on the results of the study in the first cycle are the result of the thoroughness with the number of 11 students or 50% , and students who have not completed a total of 11 students or 50% . While the second cycle there is a category of student outcomes to complete all of the graduating students numbering 22 students or equal to 100 % and unresolved amounted to 0 or does not exist

Keywords: Chest Pass , Rubber Ball Media , Learning Outcomes


Full Text:

Untitled


DOI: http://dx.doi.org/10.26418/jppk.v5i5.15281

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa (JPPK)  published by

Faculty of Teacher Training and Education, Universitas Tanjungpura

CP: (62)83125507573

ISSN: 2715-2723 (online)



This is a website that publishes open access articles distributed under the Creative Commons License. Licensed under the terms  of the Creative Commons Attribution 4.0 International License .Lisensi Creative Commons 

View JPPK Stats