PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA KARTU KATA PADA PELAJARAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA SISWA KELAS IV SLB

Euis Handayani, Rustiyarso ., Rosnita .

Abstract


Abstrak: Judul penelitian ini adalah Peningkatan Kemampuan Membaca Dengan Menggunakan Media Kartu Kata Pada Pelajaran Bahasa Dan Sastra Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peningkatan kemampuan membaca dengan menggunakan media kartu kata pada pelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia di Kelas IV SLB Negeri Sambas. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif dengan bentuk Penelitian Tindakan Kelas (PTK) melalui dua siklus. Subyek penelitian adalah 5 orang siswa kelas IV SLB Negeri Sambas. Hasil analisis menunjukkan bahwa terdapat peningkatan kelancaran membaca teks pendek dengan lancar, selisih peningkatan dari baseline ke siklus 2 sebesar 20%, terdapat peningkatan ketepatan membaca sesuai dengan lafal, selisih peningkatan dari baseline ke siklus 2 sebesar 40%, terdapat peningkatan ketepatan membaca sesuai dengan intonasi, selisih peningkatan dari base line ke siklus 2 sebesar 40%, terdapat peningkatan ketepatan membaca sesuai dengan artikulasi, selisih peningkatan dari base line ke siklus 2 sebesar 40%, dan terdapat peningkatan ketepatan membaca sesuai dengan tanda baca, selisih peningkatan dari base line ke siklus 2 sebesar 40%.

Kata Kunci: Kemampuan, Membaca, Kartu Kata

Abstract : The title of this research is Increasing reading competence by using word card media in Indonesian Language Lesson. The aim of this research is to increase reading competence by using word card media in Indonesian Language lesson. The method of this research is descriptive method, classroom action research with two cycles. Subjects are five students of grade IV SLB Negeri Sambas. The result of this research indicates that: there is increasing of reading text fluently, increasing difference from baseline to cycle 2 is 20%, there is increasing of reading correctly suitable with speaking, increasing difference from baseline to cycle 2 is 40%, there is increasing of reading correctly suitable with intonation, increasing difference from baseline to cycle 2 is 40%, there is increasing of reading correctly suitable with articulation, increasing difference from baseline to cycle 2 is 40%, there is increasing of reading correctly suitable with reading mark, increasing difference from baseline to cycle 2 is 40%.

Key Words: Competence, Reading, Word Card


Full Text:

PDF ()


DOI: http://dx.doi.org/10.26418/jppk.v2i3.1464

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa (JPPK)  published by

Faculty of Teacher Training and Education, Universitas Tanjungpura

CP: (62)83125507573

ISSN: 2715-2723 (online)



This is a website that publishes open access articles distributed under the Creative Commons License. Licensed under the terms  of the Creative Commons Attribution 4.0 International License .Lisensi Creative Commons 

View JPPK Stats