PENGARUH MANAJEMEN KELAS TEHADAP HASIL BELAJAR AKUNTANSI DI MAN 2 FILI’AL PONTIANAK

. Muharrammi, Mashudi ., Witarsa .

Abstract


Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Manajemen Kelas terhadap Hasil belajar pada Pembelajaran Akuntansi Siswa Kelas XI IPS di MAN 2 Filial Pontianak. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif dalam bentuk studi hubungan (interrelationship studies).Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XI IPS MAN 2 Filial Pontianak berjumlah 51 siswa.Pengumpulan data menggunakan observasi langsung, komunikasi tidak langsung, dan studi documenter.Dengan bantuan Aplikasi SPSS versi 22.0 , maka didapatlah hasil analisis data yang menyatakan terdapat pengaruh  antara manajemen kelas terhadap hasil belajar siswa MAN 2 Filial Pontianak sebesar 0,662 (R) dengan R Square 0,438 yang dideterminasikan dengan rumus KD = R2 x 100%  (KD = 0,438 x 100%) menjadi 43,8%, sedangkan 56,2%nya dipengaruhi faktor lain yang tidak dibahas dalam penelitian ini. Penelitian ini terdapat tingkat hubungan sedang.

Kata Kunci : Manajemen Kelas, Hasil Belajar

Abstract: This study a imstodetermine the effecton Yield Class Management Accounting Learning Students learnin class XI IPS MAN 2 Filial Pontianak. The method use disdescriptivein the formofassociation studies(interrelationship studies).The population in this study is class XI IPS MAN 2 Filial Pontianak amounted to 51 students.Collecting data usingdirect observation, indirect communication, and documentary studies. With the help of SPSS version 22.0 applications, then data is gained analysisthat states there is influence between classroom management on student learning result MAN 2 Filial Pontianak for amount 0,662 (R) with R Square 0.438 which determine formula R  2 KD= x 100% (KD =0.438x100%) to 43.8%, while56.2% are influenced byother factors not discussed in this study. this study there was a relationship level.

Keywords: classroom management, Learning result

 

 


Full Text:

PDF


DOI: http://dx.doi.org/10.26418/jppk.v4i12.12858

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa (JPPK)  published by

Faculty of Teacher Training and Education, Universitas Tanjungpura

CP: (62)83125507573

ISSN: 2715-2723 (online)



This is a website that publishes open access articles distributed under the Creative Commons License. Licensed under the terms  of the Creative Commons Attribution 4.0 International License .Lisensi Creative Commons 

View JPPK Stats