TINJAUAN VIKTIMOLOGIS TERHADAP TERJADINYA KEKERASAN SEKSUAL DI LINGKUNGAN PERGURUAN TINGGI KOTA PONTIANAK

HELLEN EVANGELISTA PRIHANTO NIM. A1011191101

Abstract


Abstract

 

The research aims to determine the role of the victim as a perpetrator of sexual violence in the Higher Education environment, especially in Pontianak City. As well as knowing the anticipation to prevent acts of sexual violence in the academic environment. This study uses the Victimology approach with the specification Routine Activity Theory which is used by the author to reveal the role of the victim in the occurrence of acts of sexual violence. In addition, the authors use empirical research by conducting research directly in the field using questionnaires, interviews, observations, and documentation at Tanjungpura University, Pontianak.

 

Based on the results of research using the Routine Activity Theory, there are 3 main elements that a person can become a victim of, namely because there are motivated actors, the right target, and a lack of security. The 3 (three) elements described in this theory each contribute to the author to conduct research based on these points. Thus, after the authors conducted research, it was found that 15 (fifteen) respondents were victims of sexual violence, referring to victims who were dominated by female gender qualifications even though the appearance they wore was closed and polite.

 

Keywords: Victimology, Sexual Violence, University.

 


 

Abstrak

 

Penelitian bertujuan untuk mengetahui peranan korban sebagai pembentuk kejahatan oleh pelaku kekerasan seksual di lingkungan Perguruan Tinggi, khususnya di Kota Pontianak. Serta dapat mengetahui antisipasi untuk mencegah terjadinya tindak kekerasan seksual dilingkungan akademik. Penelitian ini menggunakan pendekatan ilmu Viktimologi dengan spesifikasi Routine Activity Theory yang digunakan penulis untuk mengungkapkan peranan korban akan terjadinya Tindakan kekerasan seksual. Selain itu, penulis menggunakan jenis penelitian empiris dengan melakukan penelitian secara langsung di lapangan dengan menggunakan metode penyebaran kuisioner, wawancara, observasi, maupun dokumentasi di lingkungan Universitas Tanjungpura Pontianak.

 

 hasil penelitian dengan menggunakan Routine Activity Theory, terdapat 3 unsur utama seseorang dapat menjadi korban, yakni karena adanya pelaku yang termotivasi, target yang tepat, dan kurangnya pengamanan. 3 (tiga) unsur yang dipaparkan dalam teori ini masing-masing memberikan sumbangsih penulis untuk melakukan penelitian berdasarkan poin-poin tersebut. Sehingga, setelah penulis melakukan penelitian dengan didapatkan 15 (lima belas) responden sebagai korban kekerasan seksual, merujuk pada korban yang didominasi oleh kualifikasi gender perempuan meskipun tampilan yang dikenakannya tertutup dan sopan.

 

Kata Kunci : Viktimologi, Kekerasan Seksual, Perguruan Tinggi.

 


Full Text:

PDF PDF

References


DAFTAR PUSTAKA

Buku

Abdul Wahid, 2001, Perlimdungan Terhadap Korban Kekerasan Seksual, PT Refika Aditama, Bandung.

Abdurrouf Moh., dkk., (ed.), 2003, Masa Transisi Remaja. Jakarta: Triasco Publisher.

Abu Huraerah, 2012, Kekerasan terhadap Anak, Nuansa Bandung.

Amelia Safitri Istiningtya, 2021, Sejarah HAM dan Sejarah Pemikiran Ham: Kategori Kekerasan Seksual Di Kampus.

Andrew Karmen, 2003, Crime Victims: An Introduction to Victimology, Wadsworth Publishing.

Arief Gosita, 1993, Masalah Korban Kejahatan Kumpulan Karangan, Akademika Pressindo, Jakarta.

Bagong Suyanto, Emy Susanti Hendrarso. 1996. Wanita : dari subordinasi dan marginalisasi menuju ke pemberdayaan. Airlangga University Press. Surabaya.

Bambang Waluyo, 2016, Viktimologi Perlindungan Korban dan Saksi Cetakan Keempat, Sinar Grafika. Jakarta.

Collier, Peter, 1992, Literary Theory Today, Polity Press, Cambridge.

Deding Ishak, 2020, Pelecehan Seksual Di Institusi Pendidikan: Sebuah Perspektif Kebijakan STAI YAPATA Al-Jawami, Bandung.

Dikdik M. Arief Mansur & Elisatri Gultom, 2008, Urgensi Perlindungan Korban Kejahatan Antara Norma Dan Realita, Raja Grafindo, Jakarta.

Lilik Mulyadi, 2007, Kapita Selekta Hukum Pidana Kriminologi dan Viktimologi, Djambatan, Denpasar.

Rena Yulia, 2010, viktimologi Perlindungan Hukum Terhadap Korban Kejahatan, Graha Ilmu,Yogyakarta.

Riyan Alpian, 2022, Perlindungan Hukum Bagi Korban Tindak Pidana Kekerasan Seksual Di Perguruan Tinggi, Universitas Islam Indonesia, Yogyakarta.

Singarimbun, M dan Effendy, 1995, Metode Penelitian Survey, PT. Pustaka LP3ES, Jakarta.

Siswanto Sunarso, 2015, Viktimologi Dalam Sistem Peradilan Pidana Cetakan Ketiga, Sinar Grafika. Jakarta.

Soerjono, 2006, Soekanto dan Sri Mamudji, Penelitian Hukum Normatif, Raja Grafindo Persada, Jakarta.

Stekee & Foa, 1987, National Sexual Violence Resource Center.

Sukmono, M.S, Djohan, R.T dan Ellyawati, R. 2000. Keterkaitan Antara Kemampuan Menjalin Hubungan Interpersonal Dengan Penghayatan Hidup Secara Bermakna, Surabaya.

Suryo Subroto, 2003, Manajemen Pendidikan Sekolah, PN Rineka Cipta, Jakarta. Suyanto, Ph.D, 2010, Model Pembinaan Pendidikan Karakter Di Lingkungan

Sekolah, Dirjen Dikdasmen Direktorat Pendidikan Dasar Dan Menengah Kementerian Pendidikan Nasional, Jakarta.

Artikel

Databoks yang diakses melalui laman web https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2022/03/09/perkosaan- dominasi-kasus-kekerasan-seksual-terhadap-perempuan-sepanjang-2021

Disdukcapil yang diakses melalui laman web https://disdukcapil.pontianak.go.id/penduduk-kota-pontianak-semester-ii- tahun-2021-berjumlah-672727

Jurnal Tahunan Pusiknas Bareskrim POLRI melalui laman web https://pusiknas.polri.go.id/web_pusiknas/laporan/1649645185073.pd

Kamus Besar Bahasa Indonesia yang diakses melalui laman web https://kbbi.web.id/korban

Kamus Besar Bahasa Indonesia yang diakses melalui laman web https://www.krjogja.com/angkringan/opini/bahasa-dan-kekerasan/

Kemendikbud yang diakses melalui laman web https://merdekadarikekerasan.kemdikbud.go.id/kekerasan-seksual

Komnasperempuan yang diakses melalui laman web https://komnasperempuan.go.id/download-file/736

Pusiknas POLRI yang diakses melalui laman web https://pusiknas.polri.go.id/web_pusiknas/laporan/1649645185073.pdf,

The Benjamin Foundation, Theories in Victimology, http://thebenjaminfoundation.us/18789/19010.html

Wikipedia, Theories of victimology, https://en.wikipedia.org/wiki/Theories_of_victimology

Skripsi

Yolandasari, A.R., & Sumampouw, N.E.J, 2013, Perbandingan Rape Myth Acceptance antara Orangtua yang Memiliki Anak Perempuan Dewasa Muda dengan Penyidik Unit Pelayanan Perempuan dan Anak di Jakarta dan Sekitarnya, Fakultas Psikologi, Universitas Indonesia, Jakarta.

Peraturan Perundang-Undangan

Undang-Undang Dasar 1945

Kitab Undang-Undang Hukum Pidana

Undang Undang Nomor 35 Tahun 2014 Tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 Tentang Perlindungan Anak

Undang-Undang Nomor 31 Tahun 2014 Tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2006 Tentang Perlindungan Saksi dan Korban (PSK)


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


E - Journal Fatwa Law

Published by : Faculty Of Law, Tanjungpura University