PELAKSANAAN PASAL 265 UNDANG – UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 22 TAHUN 2009 TENTANG LALU LINTAS DAN ANGKUTAN JALAN (Studi Di Kota Pontianak)

WAHYU WIJAKSANA NIM. A1012151095

Abstract


Kesadaran hukum merupakan hal yang sangat mempengaruhi kehidupan dalam bermasyarakat dalam melaksanakan memenuhi kewajibannya dimana mereka tinggal dan berdiam diri dalam suatu lingkungan dan diatur oleh suatu peraturan perundang-undangan yang berlaku secara nasional bagi seluruh warga Negara indoneisa.

  Begitu pula dengan peraturan perundang- undangan dalam berlalulintas dimana setiap masyarakat pengendara kendaraan roda dua diwajibkan mengenakan helm yang berstandar nasional dan bagi masyarakat yang tidak melaksanakan kewajibannya dapat dikenakan sanksi sebagaimana yang diatur dalam Undang Undang Republik Indonesia Nomor 22 Tahun 2009 tentang Angkutan dan Jalan Pasal 265.

Kesadaran hukum masyarakat dalam berkendaaran sangat ditunut untuk tidak melakukan pelanggaran lalu lintas khususnya bagi pengendara kendaraan roda dua dan terhadap aparat penegak hukum yang bewenang dapat kiranya melakukan tindakan hukum sesuai dengan ketentuan yang berlaku dan kiranya dalam melakukan tindakan tersebut ada baiknya dilakukan secara persuasive terlebih dahulu.

 

 Kata kunci ; pengawasan, kesaradaran hukum dan penegakan hukum


Full Text:

PDF PDF

References


DAFTAR PUSTAKA

Abdurrahman. 1979,. Aneka Masalah Hukum Dalam Pembangunan Di Indonesia,

ALUMNI Bandung.

Achmad Ali, 2002,. Menguak Tabir Hukum, Toko Gunung Agung, Jakarta.

Bambang Waluyo, 2016,. Penegakan Hukum di Indonesia, Sinar Grafika, Jakarta.

CST. Kansil, 1989,. Pengantar Ilmu Hukum Indonesia, Balai Pustaka, Jakarta.

Esmi Warassih, 2005,. Pranata Hukum Sebuah Telaah Sosiologis, Semarang: PT

Suryandaru Utama.

Erdianto Effendi, 2011,. Hukum Pidana Indonesia Suatu Pengantar,PT. Refika

Aditam, Bandung.

Iskandar Abubakar, 2012,. Manajemen Lalu Lintas. Transindo Gastama Mediaja,

jakarta.

Kamus Pusat Bahasa, 2002,. Kamus Besar Bahasa Indonesi, Balai Pustaka,

Jakarta.

Leksmono S. Putranto, 2013,. Rekaya Lalu Lintas, Penerbit PT Indeks, Jakarta

Barat.

M. Yahya Harahap, 2005,. Pembahasan Permasalahan dan penerapan KUHAP

Penyidikan dan Penuntutan,sinar Grafika,Jakarta.

Markas Besar Kepolisian Negara Republik Indonesia, 2013,. Fungsi Teknik Lalu

Lintas,Lembaga Pendidikan Dan Pelatihan Polri.

Padmo Wahdjono, 1986 Indonesia Negara Berdasarkan Atas Hukum, Ghalia

Indonesia Jakarta.

Purnadi Purbacaraka dan Soerjono Soekanto 1983 Sosiologi Hukum, Rajawali

Press Jakarta.

Rinto Rahaljo, 2014,.Tertib Berlalu Lintas, Shafa Media, Jogyakarta.

Rony Hanitijo Soemitro, 1983,. Penelitian Hukum Dan Jurimetri, Jakarta : Ghalia

Indonesia.

..........., Metodologi Penelitian H ukum dan Jurimetri, 1994,. Cetakan Kelima,

Ghalia Indonesia, Jakarta.75

Sadjijono, 2010,. Memahami Hukum Kepolisian, Laks Bang Pressindo,

Yogyakarta.

Satjipto Rahardjo, 2000,. Ilmu Hukum, PT. Citra Aditya Bakti: Bandung, 2000.

--------------, 2006,. Hukum Dalam Jagat Ketertiban, Penerbit UKI Press, Jakarta.

--------------, 2007,. Biarkan Hukum Mengalir, Catatan Kritis tentang Pergulatan

Manusia dan hukum, Penerbit Buku Kompas, Jakarta.

Siswanto Sunarso, 2005,. Wawasan Penegakan Hukum, Citra Aditya Bakti,

Bandung.

Soedikno Mertokusumo, 1996: Penemuan Hukum Sebuah Pengantar, Liberty

Yogyakarta.

Soerjono Soekanto, 1990,. Polisi dan Lalu Lintas (Analisis Menurut Sosisologi

Hukum), Mandar Maju, Bandung.

--------------, Sosiologi, 1996,. Suatu Pengantar, Rajawali Pres, Bandung.

--------------, 2007,. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Penegakan Hukum, Raja

Grafindo Persada, Jakarta.

Soerjono Soekanto & Sri Mamudji, 2001,. Penelitian Hukum Normatif (Suatu

Tinjauan Singkat), Rajawali Pers, Jakarta.

Suwardjoko P. Warpani, 2006,. Pengelola Lalu Lintas dan Angkutan Jalan,

Penerbit ITB, Yogyakarta.

PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN :

Undang-Undang Nomor. 22 Tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan,

yang selanjutnya disebut UU LLAJ .

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 2 Tahun 2002 Tentang Kepolisian


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


E - Journal Fatwa Law

Published by : Faculty Of Law, Tanjungpura University