Bagaimana Pendapat Mahasiswa Dengan Pemberian Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP)?
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui respon mahasiswa terhadap wacana pemberian nomor pokok wajib pajak (NPWP) atau sebagai wajib pajak yang dicetuskan oleh pemerintah melalui Menteri Ristek Dikti. Penelitian ini mengambil sampel mahasiswa Univeristas Tanjungpura dari seluruh Fakultas yang ada. Penelitian ini merupakan penelitian eksplorasi.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa mahasiswa Universitas Tanjungpura yang menjadi responden memahami tentang pajak, peran pajak bagi pembangunan dan pajak sebagai sumber kesejahteraan masyarakat. Ini menunjukkan bahwa mahasiswa menyadari bahwa untuk melakukan pembangunan perlu ada sumber pendapatan, salah satunya berasal dari pajak. Mahasiswa mengakui bahwa mereka sebagai agen perubahan dan partisipasi mereka dalam meningkatkan kesejahteraan rakyat sangat disetujui.Mahasiswa sebagai wajib pajak , responden merasa keberatan. Hal ini dapat kita lihat pada angka-angka yang ada. Namun mahasiswa setuju jika pada saat sebagai mahasiswa dan memiliki pekerjaan, dapat dikenakan sebagai wajib pajak meskipun persentasenya tidak cukup signifikan .Mahasiswa menyadari bahwa pengetahuan pajak penting bagi mereka dan dapat diperoleh melalui berbagai sumber tanpa harus melalui pendidikan formal. Ini dapat dilihat dari respon mahasiswa terhadap mata kuliah perpajakan menjadi mata kuliah di program studi mereka.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Anggriawan, Vicky. 2013. Pajak Kontribusi 80 Persen Penerimaan Negara, http://www.aktual.co/ekonomi/0517522013-pajak-kontribusi-80-persen-penerimaan-negara.
Budi, Chandra. 2014. Agenda Pajak Menteri Keuangan http://www.tempo.co/read/news/2014/11/06/078619885/Agenda Pajak Menteri Keuangan
Direktorat Jenderal Pajak. 2014, Kepedulian Kita Untuk Kemakmuran bersama”.http://www.pajak.go.id/content/kepedulian-kita-untuk-kemakmuran-bersama.
Direktorat Jendral Pajak, 2013, Buku PPh Pajak Penghasilan, Direktorat Penyuluhan, Pelayanan, dan Hubungan Masyarakat, Nomor Percetakan : PJ.091/PPh/B/003/2013-00, Jakarta
Hartaji, Damar A, 2012, Motivasi Berprestasi Pada Mahasiswa yang Berkuliah Dengan Jurusan Pilihan Orangtua. Fakultas Psikologi Universitas Gunadarma. (tidak diterbitkan)
Mahasiswa, https://id.wikipedia.org/wiki/Mahasiswa
Idris, Muhammad, 2016 , Menristek Dikti Rencanakan Mahasiswa Punya NPWP Sebelum Wisuda, detikfinance, http://finance.detik.com/read/2016/03/28/3174374/4/menristek-
Dikti-rencanakan-mahasiswa-punya-npwp-sebelum-wisuda.
Idris, Muhammad, 2016, Menristek Dikti Temui Menkeu, Bahas Pajak Jadi Materi Kuliah, Senin
Senin, 28/03/2016 ://finance.detik.com/read/2016/03/28/165244/3174347/4/menristek-dikti-temui-menkeu-bahas-pajak-jadi-materi-kuliah
Kurnia, Ega Skriptian, Kumadji Srikandi, Azizah, Devi Farah , 2015, Efektivitas Kegiatan Ekstensifikasi Perpajakan Dalam Upaya Meningkatkan Penerimaan Pajak Penghasilan Pribadi (Studi Kasus Kantor Pelayanan Pajak Pratama Malang Selatan), Jurnal Perpajakan (JEJAK) Vol. 6 No.2, 2015, perpajakan.studentjournal.ub.ac.id, Universitas Brawijaya,
Mardiasmo. 2009. Perpajakan. Penerbit Andi. Yogyakarta
Mughal, Muhammad Muazzam & Muhammad Akram, 2012 “Reasons of Tax Avoidance and Tax Evasion: Reflections from Pakistan”, Journal of Economic and Behavioral Studies, Volume 4, 2012
Papalia, Diane & Feldman, RD. (2008). Human Development. Jakarta: Kencana.
Peraturan Direktur Jenderal Pajak, 2013, Nomor Per/20/PJ/2013 Tentang Tata Cara Pendaftaran dan Pemberian Nomor Pokok Wajib Pajak, Pelaporan Usaha dan Pengukuhan Pengusaha Kena Pajak, Penghapusan Nomor Pokok Wajib Pajak dan Pencabutan Pengukuhan Pengusaha Kena Pajak, Serta Pemindahan Data dan Pemindahan Wajib Pajak, Jakarta.
Peraturan Direktur Jenderal Pajak, 2013, Nomor Nomor PER/31/PJ/2009 Tentang Pedoman Teknis dan Tata Cara Pemotongan, Penyetoran PPh Pasal 21, Jakarta.
Rahayu. 2010. Perpajakan Indonesia-Konsep dan Aspek Formal. Graha Ilmu. Yogyakarta
Republik Indonesia Undang-Undang Dasar Tahun 1945
Republik Indonesia, Undang-Undang Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun 2008. TantangPajak Penghasilan, Jakarta
Reskino , Rini ,Dinda Novitasari, Persepsi Mahasiswa Akuntansi Mengenai Penggelapan Pajak, Prosiding Simposium Nasional Perpajakan 4 Fakultas Ekonomi dan Bisnis UIN Syarif Hidayatullah Jakarta
,
Ross, Adriana M. & Robert W. McGee, “Eduacation Level and Ethical Attitude Toward Tax Evasion: A Six-Country Study”. Journal of Legal, Ethical and Regulatory Issues, Volume 15, Number 2, 2012.
Pujadi, Arko (2007). Faktor-faktor yang Mempengaruhi Motivasi Belajar Mahasiswa: Studi Kasus Pada Fakultas Ekonomi Universitas Bunda Mulia, Jakarta: Business & Management Journal Bunda Mulia, Vol.3 No.2 September 2007
Siswoyo, Dwi, 2007, Ilmu Pendidikan. Penerbit UNY Press, Yogyakarta
Tagela, Umbu., (2000). Belajar di Era Informasi, Salatiga: UKSW
Tsuraya, Deasy Lyna Tsuraya,2015, Peran Mahasiswa dalam Pembangunan, http://www.dakwatuna.com/2015/04/20/67483/peran-mahasiswa-dalam-pembangunan-bangsa/#ixzz4MTbA9VC3
Wahyuni, Endah Dwi dan Lobby Loekmono (2006). Korelasi antara Gaya BelajarAkomodator dan Asimilator dengan Prestasi Belajar Kimia Siswa Kelas X SMA Negeri 2 Salatiga, Salatiga: Jurnal Kependidikan Vol.7 No.2 – Vol.8 No.1 Juli 2006 – Juni 2007
Waluyo. 2013. Perpajakan Indonesia. Edisi 11, Penerbit Salemba Empat, Jakarta
Wardiyati, Agustin (2006). Hubungan antara Motivasi dengan Prestasi Belajar Bidang Studi
Agama Islam, Jakarta: UIN Syarif Hidayatullah (Skripsi, tidak dipublikasikan)
Wexley, Kenneth N., dan Gary A. Yuki (2003). Perilaku Organisasi dan Psikologi, Personalia, Jakarta: Rineka Cipta
Yolina. 2009. Dasar-dasar Akuntansi Perpajakan. Tabora Media. Yogyakarta.
DOI: http://dx.doi.org/10.26418/jaakfe.v10i1.47014
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2021 Rudy Kurniawan
Indexed by:
Published By:
Jurusan Akuntansi, Fakultas Ekonomi*, Universitas Tanjungpura
*now Fakultas Ekonomi dan Bisnis