ANALISIS PENGARUH CURRENT RATIO, RETURN ON ASSETS, DEBT TO EQUITY RATIO DAN PRICE EARNING RATIO TERHADAP RETURN SAHAM PADA INDEKS LQ45

RICO B1021161135 CANDRA

Abstract


ABSTRAK

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk menguji pengaruh current ratio (CR), return on assets (ROA), debt to equity ratio (DER) dan price earning ratio (PER) terhadap return saham (Y) pada perusahaan yang berada pada indeks LQ45 di Bursa Efek Indonesia. Metode pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan laporan keuangan anggota emiten LQ45 yang selama 5 tahun eksis dari tahun 2017 sampai tahun 2021. Metode sampel yang digunakan adalah purpose sampling (sampling bersyarat). Adapun jumlah sampel yang terpilih memenuhi syarat sebanyak 31 perusahaan. Pembahasan dilakukan dengan analisis statistik deskriptif, uji asumsi klasik, uji regresi data panel yang pengolahannya menggunakan Eviews 10. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara simultan variabel CR, ROA, DER dan PER memiliki pengaruh terhadap return saham. Namun secara parsial variabel yang berpengaruh positif dan signifikan terhadap return saham hanya variabel return on assets (ROA). Sedangkan variabel CR, DER dan PER berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap return saham.

Kata Kunci : Current Ratio (CR), Return on Assets (ROA), Debt to Equity Ratio (DER), Price Earning Ratio (PER), Return Saham.

DAFTAR PUSTAKA

Aduardus, Tandelilin. (2010). Fortofolio dan Investasi. Yogyakarta: Konisius.

 

Anoraga,P. dan Pakarti. 2006. Pengantar Pasar Modal. Cetakan Pertama. PT    Rineka Cipta :Jakarta.

 

Baridwan, Zaki. 2008. Sistem Akuntansi Penyusunan Prosedur dan Metode. Edisi   Kelima. BPPE: Yogyakarta.

 

Martalena dan Maya Malinda. (2011). Pengantar Pasar Modal. Bandung: Andi Yogyakarta.

 

Fahmi, I. (2012). Analisis Laporan Keuangan. Bandung: Alfabeta.

 

Hanafi, A. H. (2009). Analisis Laporan Keuangan . Yogyakarta: UPP STIM YKPN.

 

Husnan, S. (2005). Dasar-dasar Teori Portofolio dan Analisis Sekuritas . Yogyakarta: UPP YKPN.

 

Sucipto. (2013). Penilaian Kinerja Keuangan. Jurnal Ekonomi Bisnis FE Universitas Utara, Medan. 

 

Jumingan. (2015). Analisis Kinerja Manajemen Berdasarkan Balanced Scorecard . Jurnal Bisnis & Manajemen. Vol. 15, No. 1, 45 – 56.

 

Aprianti, Rury. (2014). Analisis Kinerja Keuangan Dari Aspek Likuiditas, Solvabilitas dan Rentabilitas Pada PT. Surya Teguh Perkasa Periode 2010-2012. Jurnal Universitas MulawarmanSamarinda.

 

Hikmah, Dilawatil. (2019). Analisis Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Yang Berada Pada Indeks Lq45di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Ekonomi Bisnis Indonesia.

 

Anisa, Nesa. (2015). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Return Saham  (Studi Kasus Pada Perusahaan Sub Sektor Automotive And Components Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2014. Perbanas Review Volume 1, Nomor 1.

 

Permanawati, N.R. (2016). Analisis Pengaruh Debt To Equity Ratio, Return On Asset, Return On Equity, Total Asset Turnover, Dan Price Earning Ratio Terhadap Return Saham (Studi Pada Perusahaan Property dan Real Estate di Indonesia dan Malaysia Periode 2011-2015. Skripsi. Semarang : Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegoro.

 

Anggriawan, N.A. (2019). Pengaruh Current Ratio (Cr), Debt To Equity Rasio (Der), Return On Asset (Roa), Dan Total Asset Turn Over (Tato) Terhadap Return Saham Perusahaan Yang Terdaftar Dalam Indeks Lq45 Bursa Efek Indonesia Tahun 2015-2017. Skripsi. Surabaya : Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Bhayangkara Surabaya.

 

Aulia, F.L. (2020). Analisis Pengaruh Rasio Likuiditas, Solvabilitas, Dan Profitabilitas Terhadap Return Saham Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2015-2018. Skripsi. Mataram : Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Mataram.

 

Sari, F.N. (2012). Analisis Pengaruh Der, Cr, Roe, Dan Tat Terhadap Return Saham (Studi Pada Saham Indeks LQ45 Periode 2009 – 2011 Dan Investor Yang Terdaftar Pada Perusahaan Sekuritas Di Wilayah Semarang Periode 2012). Skripsi. Semarang : Fakultas Ekonomika Dan Bisnis  Universitas Diponegoro  Semarang.

 

Aprilia, Winindya. Rodhiyah dan Widiartanto. (2014). Analisis Pengaruh Kinerja Keuangan Perusahaan Terhadap Return Saham Perusahaan Sektor Jasa Transportasi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Administrasi Bisnis Universitas Diponegoro Semarang.

 

Arista, Desy. 2010. Analisis Faktor-faktor yang Mempengaruhi Return Saham. Jurnal Ilmu Manajemen dan Akuntansi Terapan, Vol 3 No. 1.

 

Wulandari, Feny. 2012. Analisis Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Return  Saham Pada Indeks LQ-45 Di Bursa Efek Indonesia. Skripsi. Fakultas  Ekonomi Universitas Gunadarma.

 

Febrioni.R.(2016). Pengaruh Return On Assets, Return On Equity, Earning Per  Share, dan Current Ratio Terhadap Return Saham (Pada Perusahaan  yang Terdaftar Di Indeks LQ45 Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011 2015.).3(3):1-10.

 

Nuryana,I.(2013). Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Return Saham  Perusahaan LQ 45 di Bursa Efek Jakarta. Jurnal Akuntansi  Aktual.2(2):2-10.

 

Prasetyo.A.(2018). Pengaruh Kinerja Keuangan dan Ukuran Perusahaan  terhadap Return Saham (Studi Kasus pada Perusahaan Sektor  Property, Real Estate  dan Konstruksi Bangunan  yang Terdaftar di BEI  Tahun 2013-2015). Universitas Muhammadiyah Surakarta.

 

Anis Sutriani, 2014. Pengaruh profitabilitas, leverage, dan likuiditas terhadap return saham dengan nilai tukar sebagai variabel moderasi pada saham LQ45 di BEI. STIE Perbanas Surabaya.

 

Purnamasari, Khairani. 2014. Pengaruh Current Ratio (CR), Debt to Equity Ratio (DER), Return On Assets (ROA), Price Earning Ratio (PER), dan Earning Per Share (EPS) terhadap return saham pada perusahaan Property and Real Estate yang terdaftar di BEI tahun 2009-2011. Pekanbaru : Jom FEKON Vol. 1 No. 2 Santoso, Nugroho Hadi. 2017.

Rosiana.R.,Retnowati.,W.,& Hendro.(2014). Analisis Pengaruh Current Ratio (CR), Return On Equity (ROE), Debt to Equity Ratio (DER), dan Earning Per Share (EPS) terhadap return Saham Pada Perusahaan manufaktur yang Terdaftar di BEI Tahun 2013-2015. Kediri : Simki-Economic Vol. 01 No. 07 Tahun 2017 ISSN : BBBB-BBBB

Septiana,E.F.,& Wahyuati,A.(2016). Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Return  Saham Pada Perusahaan Manufaktur. Jurnal Ilmu dan Riset  Manajemen.5(1):1-20.

Sugiarti.,Surachman.,& Aisyah. S.(2015). Pengaruh Kinerja Keuangan  Perusahaan terhadap Return Saham  (Studi Pada Perusahaan Manufaktur  yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia). Jurnal Aplikasi  Manajemen.13(2):1-17.

Sakti, I. (2018). Analisis Regresi Data Panel Menggunankan Eviews. Diakses dari https://www.academia.edu/37059747/ANALISIS_REGRESI_DATA_PANEL_M ENGGUNAKAN_EVIEWS

www.idx.co.id

www.bps.go.id

www.finance.yahoo.com

https://analis.co.id/lq45.html


Refbacks

  • There are currently no refbacks.