Pengaruh Harga Diri, Keyakinan Diri, dan Stabilitas Emosional terhadap Kinerja Auditor

Ali Suandi

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh self-esteem, self-efficacy, dan emotional stability terhadap auditor performance. Penelitian yang dilakukan adalah penelitian kuantitatif. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini diambil dengan menggunakan metode purposive sampling. Penelitian ini menggunakan auditor performance sebagai variabel dependen. Sedangkan variabel independen menggunakan self-esteem, self-efficacy, dan emotional stability. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa tidak terdapat pengaruh yang signifikan antara variabel self-esteem, self-efficacy, dan emotional stability terhadap auditor performance. Sedangkan untuk pengaruh variabel  self-esteem dan emotional stability mengarah pada negatif sedangkan untuk variabel self-efficacy mengarag pada positif seperti yang diprediksikan terhadap auditor performance.


REFERENCES

Afifah, U. R. (2015). The Effect of Role Conflict, Self Efficacy, Professional Ethical Sensitivity on Auditor Performance with Emotional Quotient as Moderating Variable. Procedia Economics and Finance, 206-212.

Appelbaum, S. H., & Hare, A. (1996). Self-efficacy as a mediator of goal setting and performance Some human resource applications. Journal of managerial Psychology 11,3, 33-47.

Ardillah, A. (2018). Pengaruh model keperibadian Core Self-Evaluation (CSE) terhadap Auditor Performance dengan Etika Auditor sebagai variabel moderasi. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar, 1-104.

Bandura, A. (1977). Self-efficacy: toward a unifying theory of behavioral change. Psychological Review, 191-215.

Bandura, A. (1997). Self-efficacy: The exercise of control. New York: W.H. Freeman.

Baumeister, R. F., Campbell, J. D., & Vohs, K. D. (2003). Does high Self-Esteem cause better Performance, Interpersonal Success, Happiness, or HealthierLifestyles? VOL. 4, NO. 1, MAY 2003, 1-42.

Bilson, S. (2002). Panduan Riset Perilaku Konsumen. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.

Chiang, Y.-T., Fang, W.-T., Kaplan, U., & Ng, E. (2019). Locus of Control: The Mediation Effect between Emotional Stability and Pro-Environmental Behavior. Sustainability 2019, 11, 820, 1-14.

Damasio, B., Koller, S., & Freitas, C. (2014). Occupational Self-Efficacy Scale – Short Form (OSS-SF): Adaptation and evidence of construct validity of the Brazilian version Artigo. Vol. 15, No. 1, 65-74, 65-74.

Damayanti, N., Wirakusuma, M., & Wirama , D. (2015). Pengaruh Core Self Evaluations pada kinerja auditor Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia Perwakilan Provinsi Bali. E-Jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana 4.05 (2015) : 361-380, 361-380.

Dastanpoor, M., & Zahra. (2018). The effects of psychological factors on the performance of independent auditors in Iran. Current Psychology, 1-10.

Dewi, I., Suardikha, I., & Budiasih, I. (2015). Pengaruh big personality pada kinerja auditor kantor akuntan publik provinsi bali. Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Bisnis, Vol. 10. No. 1, Januari 2015, 19-27.

Feist, J., Feist, G., & Roberts, T.-A. (2018). Theories of Personality Ninth Edition. McGraw-Hill Education.

Ghozali, I. (2013). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 21 Update PLS Regresi. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Ghozali, I. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 25. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Gultom, Y. (2015). Pengaruh pengetahuan, pengalaman spesifik, dan self efficacy terhadap kinerja auditor dengan kompleksitas tugas sebagai variabel moderasi. Jurnal TEKUN/Volume VI, No. 01, Maret 2015: 36-53, 36-53.

Hidayat, H., & Setiawan, I. (2016). Pengaruh self esteem dan self efficacy terhadap kinerja karyawan. Jurnal Sains Manajemen & Akuntansi Volume VIII No. 2 / November / 2016, 1-10.

Johnson, R., & Chang, C.-H. (2015). Core Self-Evaluations. Michigan State University, East Lansing, MI, USA, 905-910.

Kirana, I. B., & Suprasto, H. (2019). Pengaruh Independensi Auditor, Pemahaman Good Governance dan Self Efficacy Terhadap Kinerja Auditor Pada KAP Bali. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana Vol.27.3.Juni (2019): 1839-1866, 1839-1866.

Kristiyanti, L. (2015). Pengaruh Emotional quotient dan self-efficacy terhadap kinerja auditor. JURNAL AKUNTANSI DAN PAJAK VOL. 16 NO. 01, JULI 2015, 88-102.

Luthans, f. (2006). Perilaku Organisasi. Yogyakarta: ANDI.

Mangkunegara, A. A. (2005). Manajemen Sumber daya Manusia Perusahaan. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Nurmalasari, D. (2014). Pengaruh Opini Audit Dan Perubahan Opini Audit Terhadap Reporting Delay. Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegoro Semarang, 1-66.

Oriarewo, G., Ofobruku, S., Agbaezee, K., & Tor, Z. (2018). The Influence of Emotional Stability on Employees Performance: A Review. South Asian Journal of Social Studies and Economics 2(1): 1-8, 2018; Article no.SAJSSE.42509, 1-8.

Robbins, S., & Judge, T. (2013). Organizational Behavior edition 15. New Jersey: Pearson Education.

Rosenberg, M. (1965). Society and the adolescent self-image. Princeton: Princeton University Press.

Sanusi, Z., Iskandar, T., Monroe, G., & Saleh, N. (2018). Effects of goal orientation, self-efficacy and task complexity on the audit judgement performance of Malaysian auditors. Accounting, Auditing & Accountability Journal Vol. 31 No. 1, 2018 pp. 75-95, 75-95.

Sofyani, H., & Akbar, R. (2015). Hubungan karakteristik pegawai pemerintah daerah dan implementasi sistem pengukuran kinerja : perspektif ismorfisma institusional. Jurnal Akuntansi dan Auditing Indonesia 19(2), 153-173.

Sugiyono. (2004). Metode Penelitian Administrasi. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. (2007). Metode penelitian kuantitatif kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Supartini, S., Sukarmanto, E., & Maemunah, M. (2017). Pengaruh Locus of Control, Self-Esteem, dan Self-Efficacy terhadap Kinerja Auditor dengan Emotional Stability sebagai Variabel moderating. ISSN:2460-6561 Volume 3, No. 2, Tahun 2017, 375-381.

Wibowo. (2007). Manajemen Kinerja. Jakarta: RajaGrafindo Persada.

Wijaya, C. (2017). Perilaku Organisasi. Medan: Lembaga Peduli Pengembangan Pendidikan Indonesia.

Yan, L. (2005). Construct of Emotional Stability and its Moderating Effects on the Relationships between Organizational Proximal Conflicts and Individual Outcomes. 11-122.

 


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Jurnal Kajian Ilmiah Akuntansi Fakultas Ekonomi UNTAN (KIAFE)

Program Studi Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Tanjungpura

Jl. Prof.Hadari Nawawi, Pontianak - Kalimantan Barat (78121)

Phone : (0561) 785342, 583865

Email : kiafe@untan.ac.id