Faktor-faktor yang mempengaruhi kualitas laporan keuangan pemerintah daerah dengan sistem pengendalian internal pemerintah sebagai pemoderasi (studi empiris pada OPD di Kabupaten Kubu Raya)
Abstract
ABSTRAK
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh kompetensi sumber daya manusia, standar akuntansi pemerintahan dan sistem akuntansi keuangan daerah terhadap kualitas laporan keuangan pemerintah daerah dengan sistem pengendalian internal pemerintah sebagai pemoderasi. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer. Metode pengumpulan data dilakukan dengan memberikan pertanyaan tertulis berupa kuesioner kepada responden. Populasi penelitian ini adalah seluruh pegawai bagian keuangan yang berada di tiap OPD Pemerintah Kabupaten Kubu Raya. Pemilihan sampel penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling dan sampel yang diperoleh ada sebanyak 85 pegawai. Teknik analisis data dilakukan dengan metode Structural Equation Modelling (SEM) dengan pendekatan Partial Least Squares (PLS) menggunakan perangkat lunak WarpPLS 6.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa standar akuntansi pemerintahan dan sistem akuntansi keuangan daerah berpengaruh positif dan signifikan terhadap kualitas laporan keuangan pemerintah daerah, sedangkan kompetensi sumber daya manusia tidak berpengaruh terhadap kualitas laporan keuangan pemerintah daerah. Sistem pengendalian internal pemerintah tidak dapat memoderasi pengaruh standar akuntansi pemerintahan terhadap kualitas laporan keuangan pemerintah daerah tetapi, sistem pengendalian internal pemerintah dapat memoderasi pengaruh kompentensi sumber daya manusia dan sistem akuntansi keuangan daerah terhadap kualitas laporan keuangan pemerintah daerah.
Kata Kunci : Kompetensi Sumber Daya Manusia, Standar Akuntansi Pemerintahan, Sistem Akuntansi Keuangan Daerah, Sistem Pengendalian Internal Pemerintah dan Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah
.
DAFTAR PUSTAKA
Abdillah, W., & Hartono, J. (2014). Partial Least Square (PLS). Yogyakarta: Andi.
Bastian, I. (2007). Sistem Akuntansi Sektor Publik Edisi 2. Jakarta: Salemba Empat
Bastian, I. (2010). Akuntansi Sektor Publik Suatu Pengantar. Edisi Ketiga. Bandung: Erlangga
BPK RI. (2018). Ikhtisar Hasil Pemeriksaan Semester I Tahun 2017. Diakses dari www.bpk.go.id/ihps
BPK-RI Kalimantan Barat. (2018). Penyerahan Laporan Hasil Pemeriksaan Atas Laporan Keuangan Kepada Sepuluh Pemerintah Daerah Tahun Anggaran 2017 di akses dari http://pontianak.bpk.go.id
BPKP. Peraturan Pemerintah No 60 Tahun 2008 tentang Sistem Pengendalian Internal. www.bpkp.go.id/public/upload/unit/sakd/files/PP60Tahun2008SPIP.pdf
Departemen Keuangan. Peraturan Pemerintah No 71 Tahun 2010 tentang Standar Akuntansi Pemerintahan. Diakses dari http://www.djpk.depkeu.go.id
Fuad, et, all., 2016. Pengantar Bisnis Edisi Revisi, Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama
Forum Dosen Akuntansi Sektor Publik. (2006). Standar Akuntansi Pemerintah Telaah Kritis PP Nomor 24 Tahun 2005. Yogyakarta: BPFE-YOGYAKARTA
Fakhrurrazy. (2009). Tentang penerapan Standar akuntansi pemerintah. Diakses dari http://fathrurazy.wordpress.com.
Ghozali, Prof. Dr. H. Imam, M. Com, Ak. (2006). Aplikasi Analisis Multivariat Dengan Program SPSS. Edisi Ketiga. Semarang: Universitas Diponegoro.
Ghozali, Prof. Dr. H. Imam, M. Com, Ak. (2011). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 19. Semarang: Universitas Diponegoro.
Gumelar, A. (2017). Pengaruh Kualitas Sumber Daya Manusia Penerapan Standar Akuntansi Pemerintahan dan Sistem Pengendalian Intern terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (Studi Empiris pada SKPD Kabupaten Kerinci).Skripsi. Padang: Universitas Negeri Padang
Hanaffi, R. (2017). Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (Studi Empiris pada Satuan Kerja Perangkat Daerah Kabupaten Pati). Skripsi. Surakarta: Institut Agama Islam Negeri Surakarta.
Hasanah & Fauzi. (2016). Akuntansi Pemerintahan. Jakarta: IN MEDIA
Humpro Kubu Raya. (2018). Kabupaten Kubu Raya Terima Hasil Pemeriksaan BPK RI. Diakses dari humpro.kuburayakab.go.id/berita/kubu-raya-terima-hasil-pemeriksaan-bpk-ri
Jensen, M. C., & Meckling, W. H. (1976). Theory of Firm: Managerial Behaviour, Agency Cost & Ownership Structure. Journal of Financial Economics. Oktober. (Vol.3): No. 4: 305-306
Keputusan Kepala Badan Kepegawaian Negara No 46A Tahun 2007. Pedoman Penyusunan Standar Kompetensi Jabatan Struktural Pegawai Negeri Sipil. Diakses dari www.bkn.go.id/.../PERKA-BKN-NOMOR-13TAHUN-2011-PEDOMAN-PENYUSU...
Latifah, A. (2017). Pengaruh Penerapan Standar Akuntansi Pemerintah Sistem Akuntansi Keuangan Daerah Kompetensi Sumber Daya Manusia dan Sistem Pengendalian Internal terhadap Kualitas Informasi Laporan Keuangan Daerah (Studi Kasus pada SKPD Kabupaten Bantul). Jurnal Akuntansi dan Manajemen. Yogyakarta: Universitas PGRI
Mardiasmo. (2002). Akuntansi Sektor Publik. Yogyakarta: Andi Yogyakarta
Mahardini, N.Y., & Miranti, A. (2018). Dampak Penerapan Standar Akuntansi Pemerintahan dan Kompetensi Sumber Daya Manusia pada Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Provinsi Banten Tahun Anggaran 2015. Jurnal akuntansi volume 5 nomor 1. Banten: Universitas Serang Raya
Nordiawan, D. 2006. Akuntansi Sektor Publik. Jakarta: Selemba Empat.
Nawawi. (2001). Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Bisnis yang Kompetitif. Yogyakarta : Gajah Mada University Press
Octarinda, D.A. (2016). Pengaruh Kompetensi SDM, Penerapan Sistem Informasi Akuntansi Keuangan Daerah dan Sistem Pengendalian Intern Pemerintah terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten Langkat. Skripsi. Medan: Universitas Sumatera Utara
Pujanira, P. (2017). Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia Penerapan Standar Akuntansi Pemerintahan dan Penerapan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Provinsi DIY. Jurnal nominal/volume vi nomor 2. Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta
Permadi, A. D. (2013). Pengaruh Penerapan Sistem Akuntansi Keuangan Pemerintah Daerah terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (Studi Kasus pada Dinas Bina Marga Provinsi Jawa Barat). Skripsi. Bandung: Universitas Widyatama
Permendagri No 4 Tahun 2008. Pedoman Pelaksanaan Reviu atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah. Diakses dari http://keuda.kemendagri.go.id
Peraturan Menteri Keuangan (PMK No. 59/PMK.06/2005). Sistem Akuntansi dan Pelaporan Keuangan Pemerintah Pusat. Diakses dari simpuh.kemenag.go.id/regulasi/pmk_59_05.pdf
Pontianak Post. (2018). Kubu Raya Kembali Raih WTP. Diakses dari
https://www.pontianakpost.co.id/kubu-raya-kembali-raih-wtp)
Rahmawati, A. 2018. Pengaruh Penerapan Standar Akuntansi Pemerintah Pemanfaatan Teknologi Informasi dan Sistem Pengendalian Intern terhadap Kualitas Laporan Keuangan SKPD Kota Tangerang Selatan. Jurnal Ekonomi Bisnis dan Akuntansi (JEBA) volume 20 nomor 2. Purwokerto: Universitas Jendral Soedirman
Roviyantie, D (2011). Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia dan Penerapan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah terhadap Kualitas Laporan Keuangan Daerah (Survei pada Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Kabupaten Tasikmalaya). Jurnal Universitas Siliwangi. Siliwangi: Universitas Siliwangi
Rosalin, F. (2011). Pengaruh Penggunaan Teknologi Informasi dan Keahlian Pemakai terhadap Kualitas Informasi Akuntansi Studi pada BLU di Kota Semarang. Jurnal sistem informasi bisnis. Semarang: Universitas Diponogoro
Rivai, V. (2011). Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Perusahaan. Jakarta: Rajawali pers.
Rusvianto, D., Mulyani, S., & Yuliafitri, I. (2018). Pengaruh Pelaksanaan Sistem Pengendalian Internal Pemerintah dan Kompetensi Sumber Daya Manusia terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (Studi Empiris pada SKPD Kota Bandung). Jurnal BanqueSyar’i volume 4 nomor 1. Bandung: Universitas Padjajaran
Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Bisnis. Bandung: Alpha Beta.
Sangadji, M. E., & Sopiah. (2010). Metodologi Penelitian-Pendekatan Praktis dalam penelitian. Edisi I. Yogyakarta: Andi
Sholihin, M., & Ratmono, D. (2013). Analisis SEM-PLS dengan WarpPLS 3.0 untuk Hubungan Nonlinier dalam Penelitian Sosial dan Bisnis.Yogyakarta: Andi.
Syarifudin, M. (2014). Pengaruh Kompetensi SDM dan Peran Audit Intern terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah dengan Variabel Intervening Sistem Pengendalian Internal Pemerintah (Studi Empiris pada Pemkab Kebumen). Jurnal Fokus Bisnis, Volume 14, No 02. Kebumen: Sekolah Tinggi Putera Bangsa
Septiani, A. (2005). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Ketepatwaktuan Pelaporan Keuangan Pada Pasar Modal Yang Sedang Berkembang; Perpektif Teori Pengungkapan. Tesis. Semarang: Universitas Diponegoro
Saputra, B.W. (2015). Pengaruh Implementasi Standar Akuntansi Pemerintahan Sistem Informasi Akuntansi dan Sistem Pengendalian Internal terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (Studi pada SKPD Kota Pekanbaru). JOM FEKON volume 2 nomor 2. Pekanbaru: Universitas Riau
Yensi, D.S. (2014). Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia Penerapan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah dan Sistem Pengendalian Intern (Internal Audit) terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (Studi Empiris pada SKPD Kabupaten Kuantan Singingi). JOM FEKON Volume 1 nomor Oktober 2014. Riau: Universitas Riau
Yosefrinaldi. (2013). Pengaruh Kapasitas Sumber Daya Manusia dan Pemanfaatan Teknologi Informasi terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah dengan Variable Intervening Pengendalian Intern Pemerintah (Studi Empiris pada Dinas Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Se-Sumatera Barat). Skripsi. Padang: Universitas Negeri Padang
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Jurnal Kajian Ilmiah Akuntansi Fakultas Ekonomi UNTAN (KIAFE)
Program Studi Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Tanjungpura
Jl. Prof.Hadari Nawawi, Pontianak - Kalimantan Barat (78121)
Phone : (0561) 785342, 583865
Email : kiafe.untan@gmail.com