Penerapan Internet Of Things (IOT) untuk Monitoring PH dan Suhu Air

Rizki Akbari, Heri Priyanto, Haried Novriando

Abstract


Pengecekan ph dan suhu bertujuan untuk mengetahui tingkat kepekatan air kolam dan suhu agar tetap stabil. Dengan mengetahui ph dan suhu secara berkala, pengontrolan kesehatan air terjaga sehingga apabila terjadi penurunan maupun kenaikan ph dan suhu bisa segera dilakukan tindakan sirkulasi air untuk mencegah ikan stress akibat pengaruh tersebut. Metode yang umum dipraktikkan dalam pengecekan kualitas air adalah melakukan pengecekan dengan mengunjungi kolam ikan dan mengecek kualitas pH dan suhu air secara berkala. Dengan metode tersebut pH dan suhu air di dalam kolam akan selalu termonitor, namun metode ini tidak efisien dan akurasinya kurang tepat, serta hanya dapat diterapakan untuk satu kali pengukuran saja. Berdasarkan persoalan di atas, maka peneliti memberikan solusi untuk menyelesaikan permasalahan yang dihadapi pengelola kolam ikan untuk menerapkan Teknologi IoT (Internet of Things) untuk Monitoring PH dan Suhu Air Menggunakan Arduino berbasis Website secara realtime. Sistem ini akan menampilkan kualitas PH dan Suhu Air sesuai dengan standar kualitas air yang ditentukan dan akan memberikan notifikasi jika kualitas air terlalu rendah ataupun terlalu tinggi serta dapat melakukan tindakan sesuai dengan yang diinginkan oleh pengguna sistem (user). Metode pengembangan sistem yang digunakan adalah prototyping model dengan perancangan sistem menggunakan pemodelan unified modelling language (UML). Untuk menguji keberhasilan sistem dilakukan pengujian black-box testing dan scenario tes. Hasil Pengujian black-box testing dan scenario tes yang dilakukan menunjukkan hasil positif bahwa proses yang ditampilkan telah sesuai harapan dan sistem dapat berjalan dengan baik pada saat diuji dengan pengujian skenario testing, dimana terdapat delapan (8) poin pengujian, dan sistem dapat berfungsi serta berjalan dengan baik.


Keywords


Monitoring; internet of things; ph dan suhu air; air kolam; website; iot;

Full Text:

PDF

References


R. H. Haryanto, "Konsep Internet of Things Pada Pembelajaran Berbasis Web," Jurnal Dinamika Informatika, Vol. 6, No. 1, 2017.

I. G. Maytama, “Pendeteksi Kesetabilan Kondisi Ph Air Pada Air Kolam Ikan Berbasisi Arduino Uno R3,” 2017.

D. Abimanyu, S. Sumarno, F. Anggraini, I. Gunawan, and I. Parlina, “Rancang Bangun Alat Pemantau Kadar pH, Suhu Dan Warna Pada Air Sungai Berbasis Mikrokontroller Arduino,” J. Pendidik. dan Teknol. Indones., Vol. 1, No. 6, 2021.

A. Qalit, Fardian, and A. Rahman, “Rancang Bangun Prototipe Pemantauan Kadar pH dan Kontrol Suhu Serta,” J. Online Tek. Elektro, Vol. 2, No. 3, 2017.

H. Hikmat, Monitoring dan Evaluasi Proyek. Bandung: Humaniora, 2010.

O. M. Febriani, A. S. Putra, and R. P. Prayogie, "Rancang Bangun Sistem Monitoring Sirkulasi Obat Pada Pedagang Besar Farmasi (PBF) Di Kota Bandar Lampung Berbasis Web”, Prosiding Seminar Nasional Darmajaya, Vol. 1, 2020.

A. Kadir, Pengantar Teknologi Informasi Edisi Revisi. Yohyakarta: Andi, 2003.

Firebase, Penginstalan & Penyiapan di platform Apple. 2023, [Oline] Availabe: https://firebase.google.com/docs/database/ios/start?hl=ide

R. A. Sukamto and M. Shalahuddin, Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur dan Berorientasi Objek. Bandung: Informatika, 2018.

F. Susanto, N.K. Prasiani, and P. Darmawan, "Implementasi Internet Of Things dalam Kehidupan Sehari-Hari," Jurnal Teknologi, Manajemen, Digital Bisnis, dan Ekonomi (IMAGINE). Vo. 02, No. 01, 2022.

A. Karumbaya and G. Satheesh, "IoT Emprowered Real Time Enviroment Monitoring System", Internasional Journal of Computer Applications, Vol. 129, No. 5, 2015.

A. Kadir, Pengantar Teknologi Informasi Edisi Revisi. Yohyakarta: Andi, 2003.

R. Andrianto and M. H. Munandar, "Aplikasi E-Commerce Penjualan Pakaian Berbasis Android Menggunakan Firebase Realtime Database, Journal Computer Science and Information Technology (JCoInt), Vol. 3, No. 1, 2022.

Firebase, Penginstalan & Penyiapan di platform Apple. 2023, [Oline] Availabe:

https://firebase.google.com/docs/database/ios/start?hl=ide

R. A. Sukamto and M. Shalahuddin, Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur dan Berorientasi Objek. Bandung: Informatika, 2018.




DOI: https://doi.org/10.26418/juara.v2i2.79366

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.


View My Stats

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.