ANALISIS PENGARUH PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU MELALUI SISTEM ZONASI TERHADAP PRESTASI BELAJAR

Sulaiman sulaiman, Laila Nurfitrah Lubis, Rizky Aditya

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh sistem zonasi terhadap prestasi belajar siswa kelas XI SMA Negeri 6 Pontianak. Dalam penelitian ini diambil sampel sebanyak 88 orang dengan menggunakan analisis regresi. Sumber data yang diperoleh adalah data primer dan data sekunder. Dengan pendekatan kuantitatif. Teknik data melalui teknik wawancara, observasi dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan uji asumsi, analisis deskriptif dan analisis statistik dengan regresi linier menggunakan SPSS (Social Sciences Program Statistics) versi 22.0Hasil penelitian menunjukkan bahwa zonasi terhadap prestasi belajar siswa kelas XI SMA Negeri 6 Pontianak berpengaruh positif. Berdasarkan hasil perhitungan diperoleh nilai thitung (6,863)> t tabel (0,270) dan nilai signifikan (0,000) <0,05, maka hipotesis (Ho) diterima, artinya terdapat pengaruh positif yang signifikan antara variabel sistem zonasi terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas XI SMA Negeri 6 Pontianak. Kata Kunci: Sistem Zonasi, Prestasi, Pembelajaran

Full Text:

PDF

References


A.M Sardiman. (2012). Interaksi & Motivasi Belajar Mengajar. Rajawali.

Alam, S. (2019). Pengaruh Komunikasi, Motivasi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan”. (Program Studi Magister Managemen Pascasarjana Universitas Tadulako). E-Jurnal Katalogis, 2(1), 135–145.

Arikunto, S. (2002). Metodologi Penelitian Suatu Pendekatan Proposal. PT. Rineka Cipta.

Arikunto, S. (2006). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktis. Rineka Cipta.

Dewantara, J. A., Efriani, E., & Sulistyarini, S. (2020). Caring National Identity Through Teacher Contributions in the Border: Pancasila Actionistic Basic Implementation. Jurnal Basicedu, 4(3), 649–661. https://doi.org/10.31004/basicedu.v4i3.407

Djamarah, S. B. (2011). Psikologi Belajar. Rineka Cipta.

Hamalik, O. (2010). Proses Belajar Mengajar. PT Bumi Aksara. Huda.

Hasibua, M. S. P. (2010). Manajemen Sumber Daya Manusia. PT Bumi Aksara.

Husein, U., & Riduwan. (2004). Skala Pengukuran Variabel Penelitian. Alfabeta Persada.

Martono, Dewantara, J. A., & Soeharto. (2020). The ability of indonesian language education students in designing lesson plan through teaching practice in school. Universal Journal of Educational Research, 8(11), 5489–5497. https://doi.org/10.13189/ujer.2020.081152

Prasetiyo, W. H., Ishak, N. A., Basit, A., Dewantara, J. A., Hidayat, O. T., Casmana, A. R., & Muhibbin, A. (2020). Caring for the environment in an inclusive school: The Adiwiyata Green School program in Indonesia. Issues in Educational Research, 30(3), 2020.

Riduwan. (2006a). Belajar Mudah Penelitian Untuk Guru Karyawan dan Peneliti Muda. Alfabeta.

Riduwan. (2006b). Metode dan Teknik Menyusun Tesis. Alfabeta.

Robbins, P. S. (2002). Prinsip-Prinsip Perilaku Organisasi. Edisi Kelima. Diterjemahkan oleh: Halida, S.E dan Dewi Sartika, S.S. Jakarta.

Santoso, Singgih. (2000). SPSS : Statistik Parametrik. Elek Media Komputindo.

Santoso, Slamet. (2010). Teori Psikologi Sosial. PT. Rafika Aditama.

Singarimbun, M., & Efendi. (1995). Metode Penelitian Survey. PT. Pustaka LP3ES. Simamora, Bilson.

Slameto. (2010). Belajar dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhinya. Rineka Cipta.

Supardi. (2005). Metode Penelitian Ekonomi dan Bisnis. UII Press. Suryabrata.

Wijaya, A. K., Giyono, U., & Adha, M. M. (2020). Kontribusi Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan Menggunakan Model Role Playinguntuk Pengembangan Keterampilan Intelektual Siswa. Jurnal Pendidikan PKN (Pancasila Dan Kewarganegaraan), 1(2), 130. https://doi.org/10.26418/jppkn.v1i2.41253




DOI: https://doi.org/10.26418/jppkn.v2i1.44825

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Jurnal Pendidikan PKN (Pancasila dan Kewarganegaraan)



situs toto

Slot Gacor

damri togel

tarkam88

4d

slot gacor

slot thailand

situs toto

slot thailand

slot88

situs toto

Syair Macau

situs toto

situs toto

mahjong demo

Slot gacor

slot gacor

situs togel

slot gacor

NOWGOAL.IM

SCORE808.DEV

YALLASHOOT.BOND

JALALIVE

OKESTREAM.ONE